Deskripsi Perusahaan

Perusahaan yang bergerak di bidang exportir batu bara

Deskripsi Pekerjaan

- Melakukan Penginputan semua tranksaksi keuangan ke dalam sistem - Mengkontrol kesibukan keuangan / transaksi keuangan perusahaan - Melakukan rekonsilasi cash bank - Membuat laporan keuangan harian, mingguan dan bulanan - Berkoordinasi mengenai keuangan dengan departemen terkait

Syarat Pekerjaan

- Pendidikan minimal S1 Akutansi / Keuangan - Pengalaman kerja minimal 2 tahun - Mampu mengoperasikan Accurate dan Ms Office - Mampu berkomunikasi dengan baik, ramah, dan memiliki sikap proaktif dalam membantu tim - Penempatan Jakarta

  • Tingkat Pendidikan

    :

    S1

  • Jenis Kelamin

    :

    Pria/Wanita

  • Usia Maksimal

    :

    - Tahun

  • Status Kerja

    :

  • Full Time

Ringkasan Lowongan