Deskripsi Perusahaan

Perusahaan yang bergerak dibidang ekspedisi angkut antar barang

Deskripsi Pekerjaan

- Melakukan proses rekrutmen (posting lowongan pekerjaan, review Lamaran kerja, melakukan interview awal dengan kandidat, background checking, dan menyiapkan kontrak kerja karyawan), serta melakukan survey data salary - Menyiapkan dan memantain perhitungan report payroll karyawan setiap bulan (termasuk fasilitas karyawan seperti BPJS) - Menjaga hubungan dan komunikasi dengan karyawan untuk memastikan setiap karyawan terinformasi dengan baik terkait kompensasi dan aturan perusahaan, serta manajamen hubungan/konflik antar serta kebahagiaan karyawan

Syarat Pekerjaan

- Umur max 35 tahun - Min S1 Psikologi / Hukum/ Manajemen - Min Pengalaman Kerja di Bidang HRD selama 2 tahun - Memahami proses recruitment, melakukan training kepada karyawan baru, payroll, kompensasi, HRIS (Aplikasi Talenta) - Paham UU Tenaga Kerja - Paham Pengurusan BPJS - Memiliki Kemampuan Menyusun SOP dan KPI dan Peraturan Perusahaan - Menguasai Ms. Office (Excel, Powerpoint, Word) dan Canva atau apps sejenis - Melakukan pencatatan dan support untuk pengadaan Sarana dan Prasana operasional kantor - Melakukan pencatatan dan support untuk pencatatan surat2 , perawatan dan perbaikan kendaraan truk - Melakukan inventaris aset Tegas, disiplin, rapi, teliti, detail, jujur, teamwork, komunikatif

  • Tingkat Pendidikan

    :

    S1

  • Jenis Kelamin

    :

    Pria/Wanita

  • Usia Maksimal

    :

    35 Tahun

  • Status Kerja

    :

  • Full Time

Ringkasan Lowongan

  • Lokasi

    Dki Jakarta, Kota Jakarta Barat, Rukan Batavia Blok T, Jalan Tiang Bendera V No 41-43, Tambora, Jakarta Barat

  • Status Pekerjaan

  • Full Time
  • Gaji

    Rp.0 - Rp.0

  • Waktu Posting

    2 minggu yang lalu

  • Batas Lamaran

    24 Juli 2024