Deskripsi Perusahaan

Group dengan anak perusahaan di bidang FnB, Kapal Wisata, Tambang, LoB kosmetik

Deskripsi Pekerjaan

- Mengelola proses rekrutmen dari awal hingga akhir - Mengambangkan dan menjalankan program pelatihan karyawan - Menangani administrasi HR (kontrak kerja, absensi, penggajian) - Memastikan kepatuhan terhadap hukum ketenagakerjaan dan menjaga hubungan industrial - Menyusun kebijakan/ prosedur HR serta evaluasi kinerja karyawan - Mendukung program kesejahteraan dan budaya kerja positif

Syarat Pekerjaan

- Sarjana (S1) Psikologi atau bidang terkait - Pengalaman 2-3 tahun di bidang HR - Paham peraturan ketenagakerjaan Indonesia - Kemampuan komunikasi dan interpersonal yang baik - Pengalaman HRIS jadi nilai tambah - Detail, analitis, dan mampu menyelesaikan masalah - Bisa bekerja mandiri maupun dalam tim

  • Tingkat Pendidikan

    :

    S1

  • Jenis Kelamin

    :

    Pria/Wanita

  • Usia Maksimal

    :

    - Tahun

  • Status Kerja

    :

  • Full Time

Ringkasan Lowongan

Kategori Profesi